Artikel

Artikel, tips & trik dari para mentor di kelas penyiar.

25 04, 2021

Radio Masa Dulu dan Masa Kini

2021-05-25T01:15:29+00:00

Radio merupakan salah satu media massa yang masih eksis hingga sekarang bahkan tertua di dunia. Memiliki jejak perjalanan yang panjang, membuat radio selalu dinikmati oleh berbagai kalangan. Berbicara mengenai radio masa dulu dan masa kini apa sih hal pertama yang terlintas dalam pikiran kita? Pastinya radio bisa dinikmati dimanapun kita berada, bahkan Gratis tanpa biaya [...]

Radio Masa Dulu dan Masa Kini2021-05-25T01:15:29+00:00
25 04, 2021

Tips Atasi Grogi Ala Kelas Penyiar Indonesia, Check!

2021-06-08T15:12:37+00:00

Salah satu ketakutan terbesar manusia adalah berbicara di depan umum. Setuju? Tidak hanya pemula, seseorang yang sudah expert atau profesional seperti Public Speaker, MC, Presenter, Penyiar, dan sebagainya pasti merasa grogi saat akan tampil berbicara. Biasanya rasa grogi muncul dengan tanda-tanda tubuh dan suara bergetar, keringat dingin, mual, pusing, jantung berdetak lebih cepat, dan yang [...]

Tips Atasi Grogi Ala Kelas Penyiar Indonesia, Check!2021-06-08T15:12:37+00:00
25 04, 2021

Tips 2021 Berkarya Dengan Suara

2021-05-25T01:18:34+00:00

Broadcaster, percaya nggak sih kalau berkarya dengan suara itu nggak ada matinya?  Beruntung banget loh jika kamu emang benar - benar serius buat mengolah suara kamu. Karena suaramu bisa jadi aset buat masa depanmu.  Ah yang benar?  Bener dong!  Kira-kira 2021 ini udah ada rencana buat bikin karya atau belum ada sama sekali ? Kalau [...]

Tips 2021 Berkarya Dengan Suara2021-05-25T01:18:34+00:00
25 04, 2021

3 Tips Jaga Kesehatan Suara Agar Tetap Sehat dan Fit

2021-05-25T01:18:43+00:00

Suara adalah aset berharga bagi kamu yang terjun dalam dunia seperti radio, VO, pembawa acara TV, podcast, MC, dan penyanyi. Oleh karena itu, sangat penting buat kamu untuk terus menjaga kesehatan dan kualitas suara. Bagaimana caranya ? Berikut 3 tips jaga kesehatan suara agar tetap fit dan sehat: 1. Konsumsi Air putih dengan cukup Air [...]

3 Tips Jaga Kesehatan Suara Agar Tetap Sehat dan Fit2021-05-25T01:18:43+00:00
25 04, 2021

Mengenal Departemen yang ada di Stasiun Radio

2021-05-25T01:18:52+00:00

Sebagai pecinta Radio pasti kita sering dong bahkan setiap hari wajib buat dengerin radio.  Mau dimanapun dan kapanpun, jika tidak mendengarkan radio terasa hampa. Tahukah kamu, suksesnya sebuah program di radio itu merupakan kerja keras dari berbagai tim. Tim ini terhubung satu sama lain. Masih belum tahu siapa aja mereka? Berikut informasinya : 1. Penyiar [...]

Mengenal Departemen yang ada di Stasiun Radio2021-05-25T01:18:52+00:00
25 04, 2021

Smiley Voice, Rahasia Siaranmu Enak Didengar

2021-05-25T01:19:00+00:00

Penyiar radio yang profesional harus menguasai teknik siaran dengan baik. Pertama-tama dia harus menyadari bahwa, radio adalah media yang bersifat didengar (audio) dan selintas. Oleh karena itu, suara adalah aset utama dari seorang penyiar. Setiap orang punya suara unik dan bagus, tapi tidak semua orang suaranya enak didengar. Nah bagaimana sih cara agar suara kita [...]

Smiley Voice, Rahasia Siaranmu Enak Didengar2021-05-25T01:19:00+00:00
23 08, 2017

Kreatif Siaran di Millenial

2021-05-25T01:25:02+00:00

Kreatifitas & berinovasi adalah keharusan. Kemampuan bicara adalah kebutuhan. Temukan di program #BroadcastingAdvanceClass. OPEN REGISTRATION NOW for Batch 9 Early bird nya sampai tanggal 30 Agustus, Broadcaster! Kamu yang passionate sama dunia Broadcasting bisa ikutan kelas komprehensif dari @kelaspenyiar_id, practical bareng mentor praktisi radio & tv ternama di Jakarta! Tersedia hanya 25 seats. More info [...]

Kreatif Siaran di Millenial2021-05-25T01:25:02+00:00
17 10, 2016

#VloggingCompetition: YES, we are looking for the next generation of Real Broadcaster.

2016-10-23T08:37:21+00:00

Hi Broadcaster, Dengan kemajuan teknologi & informasi, media sosial banyak berkembang sehingga setiap orang saat ini bisa 'siaran' tak hanya di radio atau TV saja. Bahkan menjadi presenter di 'channel' nya sendiri pun sangat mungkin dilakukan, membawakan info atau topik sesuai minat melalui video yang bisa di-share di media sosial! Kelas Penyiar Indonesia mengajak kamu [...]

#VloggingCompetition: YES, we are looking for the next generation of Real Broadcaster.2016-10-23T08:37:21+00:00
17 10, 2016

#AnnouncerHUNT, selangkah menuju the Real Broadcaster

2016-10-23T08:59:25+00:00

Hi Broadcaster, Announcer Hunt di Broadcasting Festival 2016 datang lagi dengan kesempatan yang luar biasa. Jalan menuju sukses mu sedang terbuka lebar jika kamu ingin mendapat pengalaman siaran yang ngga didapetin di tempat lain! Ikutin Announcer HUNT yang dibuka sampai 31 Oktober, caranya gampang: mendaftarkan diri terlebih dahulu dengan transfer Rp 75.000 per orang sebagai [...]

#AnnouncerHUNT, selangkah menuju the Real Broadcaster2016-10-23T08:59:25+00:00
27 04, 2016

Musik, Radio & Perkembangan Jaman

2021-05-25T01:26:54+00:00

Hi Broadcaster, Jak FM & Kelas Penyiar Indonesia berkolaborasi bersama dalam event super seru 'Musik, Radio & Perkembangan Jaman'. Musik, radio, dan penyiar adalah satu kesatuan yang ngga mungkin terpisahkan! Ini yang akan dibahas tuntas asik dalam talkshow di acara yang akan dihelat pada Jumat 29 April 2016 jam 4 sore di Kemang Village, acaranya [...]

Musik, Radio & Perkembangan Jaman2021-05-25T01:26:54+00:00

Title